- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker S1Loker S1 - Pendidikan:
Tidak diketahui
PT Cisarua Mountain Dairy (Cimory) adalah produsen produk makanan dan minuman kemasan berbasis protein di Indonesia, dengan pangsa pasar terkemuka di yogurt dan sosis premium, Didirikan pada tahun 1993, Grup saat ini memproduksi daging olahan, produk susu dan telur dengan berbagai merek, termasuk Cimory, Kanzler dan Besto, yang dijual melalui berbagai channel termasuk modern and traditional retailers, Food Service dan tim direct selling. Berikut ini adalah Lowongan Kerja Cimory Terbaru.
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Cisarua Mountain Dairy (Cimory) Terbaru
1. Maintenance Supervisor
Deskripsi Pekerjaan :
- Menganalisa kerusakan dan perawartan mesin
- Maintenance, Asset Managment, Management System
- Management SDM – membentuk dan meningkatkan keterampilan kerja tim Maintenance
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal S1 Jurusan Teknik Mesin/Teknik Elektro
- 3 – 5 tahun pengalaman di bidang Maintenance
- Menguasai Microsoft Office, Bahasa Inggris secara pasif & aktif
- Bersedia ditempatkan di Pasuruan, Jawa Timur
2. Production Supervisor
Deskripsi Pekerjaan :
- Mengatur, mengkoordinasi dan mengawasi semua tugas leader & operator agar sesuai standar
- Bertanggung jawab terhadap pencapaian target & standar kualitas hasil produksi
- Melaksanakan tugas pencapaian sasaran yang telah ditetapkan efisiensi, tidak ada issue delay, filing, lossess Raw Material, issue quality, jumlah insiden dan lainnya
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 jurusan Teknologi Pangan
- 1-2 tahun pengalaman di bidang Produksi
- Menguasai Microsoft Office, Bahasa Inggris secara pasif & aktif
- Bersedia ditempatkan di Pasuruan, Jawa Timur
3. Quality Control Supervisor
Deskripsi Pekerjaan :
- Quality Product (Proses, Filling Products) & Flow Proses Produksi UHT & Pouch Yogurt
- Quality Management System
- Shelf-Life Product Monitoring
- Analisa product di lab Kimia & Microbiology
- Analisa dan decision saat proses produksi
- Auditor Internal Food Safety & Halal
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 jurusan Analisa Kimia
- 3 – 5 tahun pengalaman di Industri Pengolahan Susu & Yogurt (Dairy)
- Menguasai Microsoft Office
- Mampu menganalisa kualitas & kinerja proses
- Bersedia ditempatkan di Pasuruan, Jawa Timur
4. Utility Supervisor
Deskripsi Pekerjaan :
- Operasional mesin utility, WWTP dan maintenance
- Menganlisa kerusakan mesin dan perawatan
- Asset management, Management System, Reporting, Improvement
- Management SDM – membentuk dan meningkatkan keterampilan kerja tim Maintenance
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 jurusan Teknik Mesin/Teknik Elektro
- 3 – 5 tahun pengalaman di bidang Utility
- Menguasai Microsoft Office, Bahasa Inggris secara pasif & aktif
- Bersedia ditempatkan di Pasuruan, Jawa Timur
5. Quality Control Supervisor
Deskripsi Pekerjaan :
- Supervisi, sosialisasi & Koordinasi staff QC
- Membantu QC Manager dalam melakukan trial, analisa & validasi
- Analisa Control sesuai standar
- Bertangung jawab memastikan pelaksanaan sistem quality manajemen
- Aktif dalam root cause & problem solving
- Evaluasi kinerja leader & bawahan
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 jurusan Teknlogi Pangan & kimia
- 3 – 5 tahun pengalaman sebagai QC di bidang Dairy
- Menguasai Microsoft Office
- Lancar Bahasa Inggris (aktif & pasif)
- Bersedia ditempatkan di Sentul, Bogor
Tata Cara Melamar
Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi Lowongan Kerja ini, silahkan daftar secara online melalui link dibawah ini :
>>Link Daftar<<
Hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun