- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker D3Loker D3 - Pendidikan:
Tidak diketahui
PT Dragon Pack adalah produsen yang mengubah produk kertas sekali pakai untuk industri makanan. Sejak didirikan, PT Dragon Pack terus memberikan produk berkualitas baik kepada semua pelanggannya. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Dragon Pack Cileungsi.
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Dragon Pack Cileungsi
1. SPV Produksi
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 Teknik Industri
- Memiliki pengalaman sebagai SPV Produksi minimal 3 tahun (terutama industri kertas dan kemasan)
- Menguasai microsoft office
- Mengerti dan memahami alur proses produksi
- Memiliki jiwa leadership
- Memiliki komunikasi yang baik
2. Kepala Regu Produksi
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 jurusan Teknik
- Usia Maksimal 37 tahun
- Pengalaman dibidang tersebut minimal 2 tahun
- Memiliki jiwa leadership
- Persuasif
- Berpengalaman memimpin dan mengelola orang dalam jumlah banyak (minimal 50 orang)
- Target Oriented
- Memiliki komunikasi yang baik
3. Kepala Gudang
Kualifikasi :
- Pendidikan S1
- Memiliki pengalaman minimal 3 tahun sebagai SPV/Kepala Gudang
- Menguasai Microsoft Office
- Memahami proses alur gudang mulai dari penyimpanan barang samapai pengeluaran barang
- Menguasai metode FIFO, LIFO
- Memiliki jiwa leadership
- Memiliki komunikasi yang baik
4. Kepala Kendaraan
Kualifikasi :
- Pendidikan Minimal D3
- Memiliki pengalaman selama 3 Tahun diposisi yang sama
- Memiliki leader ship yang kuat, jujur dan bertanggung jawab
- Menguasai pemakaian biaya operasional kendaraan
- Mengetahui proses kepengurusan surat-surat kendaraan (SIPA, KIR, IBM dan pengurusan Pajak)
- Memiliki SIM A
- Dapat mengoperasikan komputer
5. Admin Gudang
Kualifikasi :
- Lulusan minimal D3
- Memiliki pengalaman sebagai Admin Gudang minimal 2 tahun
- Menguasai Microsoft Office terutama Excel
- Dapat membuat perhitungan stock baik harian, mingguan dan bulanan,
- Telitih, jujur dan bertanggung jawab
6. SPV PPIC
Kualifikasi :
- Pendidkan minimal S1
- Pengalaman kerja minimal 3 tahun dibidangnya (terutama diindustri kertas dan kemasan)
- Menguasai planning produksi, planning kebutuhan material dan bahan pembantu, dan memiliki kemampuan analisa
- Dapat menghitung kebutuhan bahan untuk produksi dan menghitung margin cost produk
- Mampu berkomunikasi secara efektif dan strong leadership
7. Staff PPIC
Kualifikasi :
- Lulusan S1 Teknik Industri
- Memiliki pengalaman minimal 3 tahun di bidang PPIC
- Menguasai dan memahami alur proses produksi
- Dapat membuat proses perencanaan produksi
- Dapat membuat laporan stock bahan baku
- Menguasai microsoft office terutama Excel
- Memiliki komunikasi yang baik
Tata Cara Melamar :
Jika kalian berminat dan memiliki kualifikasi yang di butuhkan perusahaan silahkan kirim CV & lamaran kerja ke :
Email : recruitment.cl@dragon-pack.com
Subjek : Posisi yang dilamar
Hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses ke tahap selanjutnya
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun