- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker D3Loker D3 - Pendidikan:
Tidak diketahui
PT Nissin Transport Indonesia sebuah kelompok usaha dari Nisin Corporate yang didirikan pada tahun 1938 sebagai perusahaan transportasi domestik di pelabuhan di Yokohama, gerbang utama Jepang ke Dunia. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Nissin Transport Indonesia.
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Nissin Transport Indonesia
Staff Customer Service for Sea Freight Import (Import Laut)
Kualifikasi :
- Pria/Wanita maksimal 30 Tahun
- Pendidikan minimal D3/S1 Segala Jurusan diutamakan jurusan Management Transportasi Laut
- Pengalaman Minimal 2 Tahun sebagai Staff CS Sea Freight Import di Perusahaan Forwarding / Logistics
- Memiliki kemampuan dan pengetahuan yang baik tentang prosedur proses import dan export laut
- Familiar dengan dokumen import dan export laut seperti PEB, PIB, B/L, DO dsb
- Mahir menggunakan Komputer
- Jujur, disiplin, bertanggung jawab dan memiliki motivasi yang tinggi
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik menggunakan Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris
- Mampu belajar dengan cepat dengan mengikuti instruksi sesuai dengan SOP
- Kemampuan untuk secara bersamaan melakukan banyak tugas dengan perhatian yang kuat terhadap detail dan akurasi
- Lokasi Kerja : Kantor Pusat PT Nissin Transport Indonesia, Gedung Mugi Griya, Jl. MT. Haryono Kav. 10, Tebet, Jakarta Selatan
Tata Cara melamar :
Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi Lowongan Kerja diatas, silahkan kirimkan berkas lamaran lengkap melalui email dibawah ini :
Email : hrga.nissinti@gmail.com
Subject : Nama – Sea Import CS
Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun