Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS)

PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS)

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker S1Loker S1
  • Pendidikan:
    D3, S1
  • Penempatan:
    Tangerang

PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS) merupakan sebuah perusahaan jasa penyedia dan pengelola tenaga kerja untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja dengan spesialis dibidang Airlines. PT GDPS berdiri dengan kepemilikan saham mayoritas adalah PT Garuda Maintenance Facility Aero Tbk (Anak Perusahaan PT Garuda Indonesia Tbk) dan kepemilikan saham minoritas adalah koperasi karyawan GMF. Berikut ini Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS).

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS)


1. Admin IT

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melakukan daily booking query menggunakan sqlServer
  • Monitoring Metabase dengan basis data sql query.
  • Melakukan revenue monitoring dari sistem.
  • Membuat pivot data di excel menggunakan koneksi dari database.

Kualifikasi:

  • Laki-laki/ perempuan usia maksimal 27 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Teknik Informatika, Sistem Informasi, Ilmu Komputer, atau jurusan terkait lainnya
  • Pengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun, terbuka untuk fresh graduate
  • Menguasai bahasa pemrograman SQL
  • Terbiasa mengolah data menggunakan Ms. Office, khusunya Microsoft Excel
  • Bersedia penempatan Tangerang, Area Bandara CGK
  • Bersedia interview dalam waktu deka
  • Penempatan: Area Bandara Soekarno-Hatta, CGK

2.  Admin Enterprise Risk Management

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melakukan pengelolaan adminsitrasi dalam bentuk pengiriman email, undangan, database maupun pelaporan database risiko, serta pelaporan databse penyelesaian mitigasi risiko.

Kualifikasi:

  • Laki-laki/ perempuan usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan minimal S1 jurusan Statistika, Teknik Industri lebih disukai
  • Pengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun, terbuka untuk fresh graduate
  • Terbiasa mengoperasikan Ms. Office, khusunya Microsof Excel
  • Bersedia penempatan Tangerang, Area Bandara CGK
  • Bersedia interview dalam waktu dekat
  • Penempatan: Area Bandara Soekarno-Hatta, CGK

Tata Cara Melamar:

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas silahkan kirim CV, Surat Lamaran, Fotokopi KTP & KK, Ijazah terakhir serta dokumen pendukung lainnya, melalui email:

career@garudapratama.com

Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.

Share :

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun

Tag: