PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS) merupakan sebuah perusahaan jasa penyedia dan pengelola tenaga kerja untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja dengan spesialis dibidang Airlines. PT GDPS berdiri dengan kepemilikan saham mayoritas adalah PT Garuda Maintenance Facility Aero Tbk (Anak Perusahaan PT Garuda Indonesia Tbk) dan kepemilikan saham minoritas adalah koperasi karyawan GMF. Berikut ini Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS).
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS)
1. Senior Manager Legal & Corporate Communication
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan pemberian pendapat dari segi hukum terhadap transaksi dan pengelolaan dokumen perusahaan
- Menyiapkan legal opini terhadap kegiatan & bisnis perusahaan
- Mengkaji nota kesepahaman, draft perjanjian bisnis, draft perjanjian kerja dan dokumen hukum lainnya.
- Melaksanakan kegiatan litigasi perusahaan
- Menjaga komunikasi secara proaktif terhadap seluruh Stakeholder dan media eksternal
- Menyelenggarakan & mengakomodir kegiatan-kegiatan Direksi dan Dewan Komisaris
- Pengembangan SDM subordinat dibawah tanggung jawabnya
Kualifikasi :
- Pria / Wanita, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal S1 Hukum
- Berpengalaman dibidang Hukum & Corporate Secretary minimal 4 tahun
- Memiliki pengalaman pada jabatan Manager minimal 4 tahun
- Memiliki izin beracara / lisensi advokat
- Memiliki pengalaman dibidang ketenagakerjaan
- Fasih berbicara bahasa Inggris
- Lokasi : Cengkareng, Bandara Soekarno Hatta
2. Captain A320 Type Rated A320
Requirements :
- Male/Female
- Indonesian Nationality.
- Hold Indonesian DGCA ATPL, minimum of 500 hours Pilot-in-Command experience on A320 and minimum of 4000 hours total flying time on commercial jet aircraft.
- Valid class one Medical Certificate.
- Proficient in English, equivalent to ICAO English level 4 or above.
- Verifiable and stamped logbook.
- No incident / accident record.
- No criminal record (Must be able to provide upon joining).
- Have a Certificate of Employment / Reference Letter.
- Lokasi Kerja: Pondok Cabe Airport and Halim Perdanakusuma International Airport
3. First Officer A320 Non – Type Rated
Requirements :
- Male/Female
- Indonesian Nationality.
- Hold Indonesian DGCA License, minimum of 1000 hours experience on commercial jet aircraft and minimum of 2000 hours total flying time.
- Valid class one Medical Certificate.
- Proficient in English, equivalent to ICAO English level 4 or above.
- Verifiable and stamped logbook.
- No incident / accident record.
- No criminal record (Must be able to provide upon joining).
- Have a Certificate of Employment / Reference Letter.
- Lokasi Kerja: Pondok Cabe Airport and Halim Perdanakusuma International Airport
4. Office Boy
Deskripsi Pekerjaan :
- Merawat perlengkapan alat kebersihan agar tetap dalam kondisi baik
- Memastikan kebersihan di area kerja sesuai dengan standar
- Menjaga kebersihan toilet
- Membersihkan kaca dan meja kerja
- Menyiapkan hidangan apabila terdapat tamu perusahaan
- Melaksanakan tugas yang diintruksikan oleh koordinator maupun staff GA
Kualifikasi :
- Laki-laki
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang yang sama
- Sehat jasmani dan rohani
- Memiliki kemampuan komunikasi dan koordinasi yang baik
- Jujur, disiplin, dan bertanggung jawab
- Lokasi Kerja: Surabaya
5. Ground Handling Control
Deskripsi Pekerjaan:
- Melakukan monitor dokumen pesawat
- Melakukan monitor personel di gate
- Melakukan monitor kondisi di apron, arrival dan departure
- Melakukan koordinasi dengan stakeholder dan tim di area airport
Kualifikasi :
- Laki-laki/Perempuan, usia maksimal 32 tahun
- Pendidikan minimal D3 (semua jurusan)
- Pengalaman minimal 4 tahun di bidang yang sama
- Mampu mengoperasikan program Ms. Office
- Memiliki kemampuan komunikasi dan koordinasi yang baik
- Jujur, disiplin, dan bertanggung jawab
- Mampu bekerja secara tim maupun individu
- Bersedia bekerja pola shift
- Lokasi Kerja: Surabaya
Jika anda berminat , Silahkan klik tautan dibawah untuk mendaftar secara online :
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun