- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker D3Loker D3 - Pendidikan:
D3, S1 - Penempatan:
Surakarta, Jawa Tengah
PT Bank Seabank Indonesia (sebelumnya PT Bank Kesejahteraan Ekonomi) terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) serta merupakan bank peserta penjaminan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS). Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Bank Seabank Indonesia.
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Bank Seabank Indonesia
Customer Operations
Deskripsi Pekerjaan:
- Melakukan standar dan prosedur yang berlaku dalam berkomunikasi dengan nasabah
- Memproses permintaan nasabah, mengklarifikasi informasi, dan menyelesaikan setiap masalah, untuk memberikan alternatif solusi terkait
- Mendokumentasikan semua interaksi dengan nasabah di Call Center Database (Customer Relationship Management), untuk digunakan lebih lanjut jika diperlukan
- Membentuk dan menciptakan hubungan yang berkelanjutan dengan nasabah
- Menindaklanjuti keluhan/masukan dan menjadi penghubung atas keluhan/masukan yang disampaikan nasabah untuk ditindaklanjuti (baik langsung dilakukan di tempat maupun dieskalasi ke unit terkait)
- Menjaga dan meningkatkan kualitas pelayanan dengan mengikuti pedoman agar memenuhi standar kualitas yang tertuang dalam Standar Operasional Prosedur
Persyaratan :
- Minimal 0-1 tahun pengalaman dalam Customer Operations, Customer Service, Call Center atau posisi lain yang terkait
- Minimum Gelar Diploma dari semua bidang
- Bersedia bekerja dalam shift
- Pengalaman dalam menanggapi pertanyaan nasabah secara tepat waktu dan akurat. Baik melalui telepon, e-mail, dan live chat
- Kemampuan untuk beradaptasi/menanggapi berbagai jenis karakter
- Keterampilan komunikasi dan presentasi yang baik
Jika anda berminat , Silahkan klik tautan dibawah untuk mendaftar secara online :
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun