Lowongan Kerja Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional (Perum Perumnas)

Lowongan Kerja BUMN Perum Perumnas

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker BUMNLoker BUMN
  • Pendidikan:
    Tidak diketahui

Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional atau PERUM PERUMNAS adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang berbentuk Perusahaan Umum (Perum) dimana keseluruhan sahamnya dimiliki oleh Pemerintah. Perumnas didirikan sebagai solusi pemerintah dalam menyediakan perumahan yang layak bagi masyarakat menengah ke bawah. Berikut ini adalah Lowongan Kerja BUMN Perum Perumnas.

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja BUMN Perum Perumnas


1. Programmer

Kualifikasi :

  • Pendidikan Sarjana (S1)/Diploma IV jurusan Teknik Informatika Sistem Informasi
  • Memahami bahasa pemrograman dan database yang dibutuhkan perusahaan seperti PHP,ASP,HTML, CSS, JSON,AJAX, CI,MySQL,mariaDB,MsSQL dll
  • Mengembangkan aplikasi sesuai arahan sistem analis atas masukan/interview terhadap user
  • Melakukan tes dan memperbaiki bugs sistem
  • Mengevaluasi kinerja sistem dan melakukan perbaharuan ataupun modifikasi terhadap sistem yang telah ada
  • Troubleshooting atas kendala dalam penggunaan aplikasi terapan

2. Administrasi dan Umum

Kualifikasi :

  • Pendidikan Sarjana (S1)/Diploma IV jurusan Akuntansi Manajemen Keuangan
  • Membuat laporan arus kas dan monitoring pembayaran
  • Menyusun anggaran RKAP
  • Merekapitulasi dan pelaporan SPT Pajak PPH 23, 22 & PPN

3. Sekretaris

Kualifikasi :

  • Pendidikan Sarjana (S1)/Diploma IV jurusan Ekonomi
  • Pengarsipan Dokumen Perusahaan dalam Bentuk Hardcopy dan Soft Copy
  • Membantu mengumpulkan Dokumen Eviden Annual Report & GCG
  • Membantu dan mengatur jadwal dalam Persiapan Rapat Dewas & Direksi
  • Membantu dalam setiap acara yang berkaitan dengan Direksi
  • Berkomunikasi dengan Pihak Eksternal terkait permohonan sponsorship ikut atau tidak ikut serta dalam kegiatan tersebut
  • Bekomunikasi dengan Para Sekretaris Anak Perusahaan terkait dengan surat-surat yang harus ditandatangani direksi (seperti RUPS dan lain-lainnya)
  • Selain mempunyai tugas utama untuk membantu administrasi divisi Sekretariat
  • Perusahaan juga mempunyai tugas menjadi agendaris Sekretaris Perusahaan

Tata Cara Melamar :

Apabila anda berminat serta dapat memenuhi kualifikasi yang sedang dibutuhkan silahkan daftarkan diri melalui Program Rekrutmen Bersama BUMN Tahun 2022 melalui link dibawah ini :

KLIK DISINI

Kemudian pilih Perum Perumnas di kolom pencarian perusahaan.
*Periode Pendaftaran 14 – 25 April 2022

Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.

Share :

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun