Lowongan Kerja PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP)

PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP)

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker S1Loker S1
  • Pendidikan:
    D3,S1
  • Penempatan:
    Maluku Utara

PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) –  Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) merupakan Kawasan Industri terpadu untuk pengolahan logam berat yang berlokasi di Desa Lelilef, Kecamatan Weda, Kabupaten Halmahera Tengah, Provinsi Maluku Utara. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP).

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP)


Fresh Graduate Development Program (FGDP)

Overview:

  • We are excited to launch our Fresh Graduate Development Program (FGDP) designed for recent graduates in Chemical Engineering, Electrical Engineering, or Metallurgical Engineering. This program offers an opportunity to gain hands-on experience and develop your skills in a dynamic, fast-paced mining environment. If you’re passionate about kickstarting your career in the mining and metallurgical industries, this is the perfect chance!

Qualifications:

  • Bachelor’s Degree in Chemical Engineering, Electrical Engineering, or Metallurgical Engineering.
  • Having more than 1 year of Internship or Professional Experience in High-Pressure Acid Leaching (HPAL) is a plus.
  • Proficiency in English is a plus.
  • Strong willingness to learn and adapt in a challenging and multinational work environment.
  • Ability to work in a remote location under a Fly-In Fly-Out roster system.
  • Location: Site PT Indonesia Weda Bay Industrial Park, North Maluku.

Why Join Us?

  • Gain exposure to cutting-edge technologies in the mining and metallurgical industries.
  • Work with a multicultural and collaborative team.
  • Fly-in Fly-out system with company-covered airfare during leave periods.
  • Accommodation and meals provided.

Tata Cara melamar:

Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan atas, silahkan  kirimkan berkas lamaran lengkap melalui link dibawah ini :

 


PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun