Lowongan Kerja PT Bagong Dekaka Makmur (Bagong Transport)

PT Bagong Dekaka Makmur (Bagong Transport)

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker S1Loker S1
  • Pendidikan:
    D3, S1
  • Penempatan:
    Malang, Seluruh Indonesia

Bagong Transport adalah salah satu perusahaan yang bergerak dibidang transportasi bus antar kota dan propinsi, memulai usaha pada tahun 1994. Seiring dengan kebutuhan transportasi di pertambangan, pada tahun 1998 mulai memasuki usaha transportasi di dunia pertambangan.Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Bagong Dekaka Makmur (Bagong Transport).

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Bagong Dekaka Makmur (Bagong Transport)

Saat ini PT Bagong Dekaka Makmur memberikan kesempatan Lowongan Kerja untuk bergabung bersama dengan Posisi Sebagai Berikut :


1. Staff Payroll

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1
  • Laki-laki/Perempuan
  • Memahami regulasi kepegawaian dan perpajakan
  • Menguasai Microsoft Office
  • Mampu bekerja secara tim maupun individu
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Bersedia ditempatkan di Kepanjen
  • Memahami Proses Payroll & BPJS
  • Penempatan HO Malang (Kepanjen)

2. Manager Logistik

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1
  • Laki-laki/Perempuan
  • Berpengalaman sebagai Kepala Departemen Gudang & Logistik minimal 5 tahun
  • Memiliki pengetahuan tentang supply chain (mempunyai sertifikat lebih baik)
  • Memahami proses inventory
  • Mampu mengoperasikan word & Excel dan sistem Warehouse
  • Memiliki kemampuan kepemimpinan, ketelitian dan mampu mengelola pekerjaan dengan baik
  • Penempatan HO Malang (Kepanjen)

3. Paramedik

Kualifikasi :

  • Lulusan pendidikan minimal S1 bidang paramedis dengan pengalaman
  • Laki-laki/Perempuan
  • Mampu melaksanakan tugas keperawatan dengan bukti STR yang masih berlaku
  • Mampu melaksanakan konsep asuhan keperawatan dengan penekanan kepada aspek Humanistic, Holistic & Care
  • Mampu menerapkan kode etik serta tahapan dalam proses keperawatan
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Penempatan HO Malang (Kepanjen)

4. Safety health Environment (SHE)

Kualifikasi :

  • Lulusan Pendidikan minimal D3 Keselamatan Lingkungan
  • Laki-laki/Perempuan
  • Memiliki pengalaman pada bidang yang sama lebih diutamakan
  • Mampu membuat rencana aktifitas Keselamatan, kesehatan dan Lingkungan Hidup (KL3H)
  • Membuat Prosedur langkah-langkah perbaikan guna mencegah terjadinya kecelakaan kerja berdasarkan hasil dari analisa penyebab kecelakaan kerja
  • Penempatan all site

Jika anda berminat , Silahkan klik tautan dibawah untuk mendaftar secara online :


PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun