Lowongan PT Bank Danamon Indonesia Tbk

Lowongan Kerja PT Bank Danamon Tbk Lulusan S1

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker S1Loker S1
  • Pendidikan:
    Tidak diketahui

PT Bank Danamon Indonesia Tbk atau lebih dikenal sebagai Bank Danamon didirikan pada tahun 1956. (MUFG) adalah salah satu grup jasa keuangan terbesar di dunia, dengan jaringan global yang mencakup sekitar 2.600 lokasi di lebih dari 50 pasar. Dengan bergabungnya Bank Danamon menjadi anggota Grup MUFG, kami akan menggabungkan jangkauan dan kapabilitas global grup dengan pengetahuan dan keahlian lokal kami untuk lebih baik menjawab kebutuhan nasabah kami. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Bank Danamon Tbk Lulusan S1.

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Bank Danamon Tbk Lulusan S1


1. Consumer Relationship Officer (Japanese Desk)

  • Kode : CRO

Tanggung Jawab :

  • Memberikan dukungan layanan serta menangani komplain pada nasabah khususnya nasabah Japanes. Melaksanakan kegiatan cross selling untuk produk dan jasa bank

Kualifikasi :

  • Minimum pendidikan S1 dari berbagai jurusan (khusunya sasatra Jepang) dengan IPK minimal 2,75 (skala 4).
  • Terbuka untuk fresh graduate
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Fasih dalam berbahasa jepang dan memiliki sertifikasi N2 merupakan nilai tambah
  • Rapi dalam administratif, proaktif dan berorientasi pada detail
  • Mampu untuk mengoperasikn Komputer (Ms Office)
  • Memiliki interpersonal yang baik dan kemampuan komunikasi yang baik
  • Penempatan Jakarta

2. Global Collaboration Specialist

  • Kode : GCS

Tanggung jawab :

  • Mendukung pencapaian target pinjaman & dana melalui kerja sama dan senergi bisnis dengan MUFG, banyak partner serta institusi keuangan lainnya, membantu implemenasi dan promosi yang dirancang untuk mendukung snergi bisnis membantu merumuskan strategi kolaborasi bisnis yang akan dijalankan perusahaan

Kualifikasi :

  • Minimum pendidikan S1 dari berbagai (universitas di Jepang merupakan Nilai tambah)
  • Pengalaman bekerja di perbankan komersial di indonesia (lebih dari 3 tahun)
  • Fasih dalam berbahasa jepang dan memiliki sertifikasi N2 merupakan nilai tambah
  • Kemampuan menggunakan aplikasi Power Point dan excel
  • Memiliki interpersonal yang baik dan kemapuan komunikasi yang baik
  • Penempatan Jakarta

Tata Cara melamar :

Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan atas, silahkan kirimkan berkas lamaran lengkap melalui email dibawah ini :

Email : hrtalent.acquisition@danamon.co.id
Subjek : Kode Posisi yang dilamar

Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun & Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.

Share :

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun

Tag: