Lowongan Kerja PT Bina Karya Prima Group

Lowongan Kerja PT Bina Karya Prima Group

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker S1Loker S1
  • Pendidikan:
    Tidak diketahui

PT Bina Karya Prima Group Sejak didirikan pada tahun 1981, BKP telah berkembang menjadi salah satu dari 15 perusahaan FMCG terbaik di Indonesia. Portofolio kami meliputi barang-barang perawatan pribadi seperti sabun, perawatan kulit dan wewangian, serta barang-barang makanan seperti minyak goreng dan margarin. Diantara merek-merek terkenal kami adalah: Tropical Cooking Oil, Shinzu’i Soap and Personal Care, Zen Antibacterial Soap, Forvita Margarine, dan masih banyak lagi. Berikut ini Lowongan Kerja PT Bina Karya Prima Group.

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Bina Karya Prima Group


PPIC STAFF

Deskripsi Pekerjaan :

  • Review dan monitor perencanaan jadwal produksi untuk lokal da ekspor
  • Review dan monitor jadwal pengiriman kemasan dan bahan baku
  • Review dan monitor koordiasi jadwal produksi dan jadwal pengiriman dengan bagian terkait
  • Review dan monitor ketersediaan angkutan cargo
  • Review dan monitor dan monitor perhitungan kebutuhan kemasan dan bahan baku
  • Review dan monitor perubahan formulasi kemasan dan bahan baku
  • Review dan monitor pengkinian dan perubahan database di sistem oracle

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Teknik industri
  • Pengalaman minimal 1 tahun di bagian PPIC
  • Fresh Graduates dipersilahkan untuk melamar
  • Mahir menggunakan software ERP, Sosftware planning dan Ms Office
  • Mampu berkomunikasi dan berkoordinasi dengan departemen lain
  • Mempunyai leadership tingkat menengah
  • Mampu mengambil keputusan secara tepat dan cepat
  • Dapat bergabung secepatnya
  • Penempatan Sunter, Jakarta Utara

Tata Cara melamar :

Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan atas, silahkan  kirimkan berkas lamaran lengkap melalui Email dibawah ini :

Email : recruitment@bkpprima.co.id
Subject : PPIC STAFF

Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.

Share :

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun