- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker SMA/SMKLoker SMA/SMK - Pendidikan:
D3, S1 - Penempatan:
Bukit Tinggi
PT Electronic City Indonesia Tbk. (“Electronic City”) merupakan salah satu dari pelopor perusahaan ritel produk elektronik modern di Indonesia. Perusahaan yang berdiri sejak tahun 2001 dan membuka toko standalone sekaligus toko pertama (flagship store) di Sudirman Central Business District (SCBD). Electronic City memperluas jaringan toko di luar Jabodetabek dengan membuka toko pertama di Denpasar di tahun 2004 dan di Sumatera yang terletak di Medan, Sumatera Utara di tahun 2007. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Electronic City Indonesia Tbk.
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Electronic City Indonesia Tbk
Saat ini PT Electronic City Indonesia Tbk memberikan kesempatan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
1. STAFF SERVICE (Cashier)
Kualifikasi :
- Minimal SMA/SMK
- Memiliki pengalaman di bidang Retail
- Mahir menggunakan Ms Office
- Penempatan Bukittinggi
Deskripsi Pekerjaan :
- Memproses transaksi penjualan di cashier
- Memberikan pelayanan optimal terhadap customer
2. STORE LEADER
Kualifikasi :
- Minimal Pendidikan D3
- Mahir menggunaan Ms Office
- Memiliki pengalaman di bidang Retail 3 tahun
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Penempatan Bukittinggi
Deskripsi Pekerjaan :
- Mengelola dan memotivasi tim untuk meningkatkan penjualan
- Memastikan standar kualitas, layanan
- Memantau aktivitas im berjalan sesuai regulasi
Jika anda berminat , Silahkan klik tautan dibawah untuk mendaftar secara online :
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun