- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker S1Loker S1 - Pendidikan:
D3, S1 - Penempatan:
Jakarta Selatan
PT Len Telekomunikasi Indonesia merupakan Badan Usaha Pelaksana (BUP) yang melaksanakan proyek Pembangunan dan Pengelolaan Jaringan Tulang Punggung Serat Optik Palapa Ring Paket Tengah.. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Len Telekomunikasi Indonesia.
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Len Telekomunikasi Indonesia
1. Staff PreSales – PKWT
Kualifikasi :
- S1 Telekomunikasi, Elektr, Pemasaran atau Administrasi Bisnis
- Berpengalaman melakukan end to end proses Technical Solution Kepada Customer
- Berpengalaman 1-2 tahun sebagai Presales di Industri IS (Mandatory)
- Berpengalaman handling cstomer
- Active dan terbiasa bekerja dengan target yang diberikan Perusahaan
- Memiliki pengetahuan di bidang Network Integration
- Memiliki keahlian terkait analisa pangsa pasar di industri ISP
- Penempatan Jakarta Selatan
- Bersedia melakukan perjalanan dinas ke luar Kot
- Sudah melakukan Vaksin covid kedua
2. Staff sales Executive – PKWT
Kualifikasi :
- S1 Pemasaran, Komunikasi, Manajemen atau Telekomunikasi
- Berpengalaman melakukan end to end proses pemasaran dan penjualan
- Berpengalaman 1-2 tahun sebagai sales di Industri ISP (mandatory)
- Berengalaman handling customer
- Active dan terbiasa bekerja dengan target yang diberikan Perusahaan
- Memiliki dasar pengetahua Fiber Optik lebih diutamakan
- Penempatan Jakarta Selatan
- Bersedia melakukan perjalanan dinas ke luar kota
- Sudah melakukan vaksin Covid Kedua
Tata Cara Melamar :
Bagi yang berminat dan sesuai kualifikasi dapat mengirimkan berkas lamaran melalui link:
Batas Akhir pendaftaran 30 April 2024
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun