Lowongan Kerja PT Nindya Karya (Persero)

Lowongan Kerja PT Nindya Karya (Persero)

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker BUMNLoker BUMN
  • Pendidikan:
    Tidak diketahui

PT Nindya Karya (Persero) adalah perusahaan BUMN konstruksi yang menjalankan bidang Jasa Konstruksi, Engineering Procurement Construction (EPC), dan Investasi. Perusahaan senantiasa meningkatkan kinerja di masa yang akan datang dan memberikan kontribusi bagi pembangunan dan perekonomian negara. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Nindya Karya (Persero).

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Nindya Karya (Persero)


1. AI ENGINEER – CONTRACT BASED (Kode : 01AI)

Kualifikasi :

  • Memiliki latar belakang pendidikan minimal D3/S1 semua jurusan
  • Berusia maksimal 35 tahun
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun (freshgraduate dipersilakan melamar)
  • Bersedia ditempatkan sesuai keahlian dan posisi yang tersedia
  • Dapat bekerja secara individu maupun dalam tim
  • Memiliki kemampuan mengoperasikan Microsoft Office
    (Dibuktikan dengan surat keterangan disabilitas dari rumah sakit atau puskesmas)
  • Disabilitas yang diterima adalah tunadaksa atau penyandang cacat pada salah satu bagian tubuh

2. SITE OPERATION MANAGER – PROJECT BASED (Kode : 01SOM)

Kualifikasi :

  • Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1 Teknik Sipil
  • Berpengalaman minimal 10 tahun pada instalasi industry minyak dan gas
  • Berpengalaman minimal 5 tahun sebagai coordinator construction / site operation manager (SOM)
  • Berpengalaman dalam proyek pembangunan dermaga terminal LPG dan BBM
  • Bersedia ditempatkan di Kupang, NTT

Berikut dokumen yang dilampirkan:

  • CV Terbaru
  • Portofolio (Jika ada)
  • Ijazah dan Transkrip nilai terakhir
  • Pas foto ukuran 4×6 dengan latar belakang warna biru
  • KTP/Identitas diri yang masih berlaku
  • Surat Keterangan Sehat (Dapat menyusul)
  • Surat Keterangan Catatan Kepolisian (Dapat menyusul)

Tata Cara Melamar :

Berkas lamaran dikirim dalam format PDF (tanpa ekstraksi file) melalui alamat email ke :

Email : recruitment@nindyakarya.co.id
Subject : Nama Lengkap_Jurusan Pendidikan Terakhir_kode lowongan

Paling lambat 26 Desember 2021

Hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses ke tahap selanjutnya
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun

Share :

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun

Tag: