Lowongan Kerja PT SUCOFINDO (Persero) 

PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO)

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker BUMNLoker BUMN
  • Pendidikan:
    D3,S1
  • Penempatan:
    Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Sulawesi Utara, Maluku Utara, Papua, Papua Barat Daya
  • Batas Akhir:
    22 Agustus 2024

PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO) adalah perusahaan milik negara yang biasa kita sebut BUMN, perusahaa SUCOFINDO bergerak dalam bidang pengawasan, pengujian, pengkajian dan pemeriksaan. Berikut ini Lowongan Kerja PT SUCOFINDO (Persero).

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT SUCOFINDO (Persero) 

Saat ini PT SUCOFINDO (Persero) membuka lowongan kerja dan kesempatan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


PEGAWAI TIDAK TETAP (PTT)/KONTRAK

1. Petugas Surveyor

Persyaratan umum:

  • Berkewarganegaraan Indonesia;
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
  • Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
  • Lokasi penempatan di Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Sulawesi Tenggara, Maluku Utara, Papua, Papua Barat Daya dan Papua Pegunungan dan bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
  • Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN) atau Honorer di instansi pemerintahan;
  • Memiliki pengalaman dalam melakukan riset berskala nasional;
  • Tidak sedang menjalankan pendidikan formal;
  • Bersedia berada di lapangan selama pengumpulan data;
  • Sehat jasmani dan rohani yang dibuktikan dengan surat keterangan sehat dari dokter;
  • Memiliki kartu BPJS Kesehatan atau asuransi kesehatan lainnya;
  • Memiliki laptop dan smartphone dengan sistem operasi berbasis Android ;
  • Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi di Jakarta;
  • Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 22 Austus 2024.

Persyaratan Khusus:

  • Pendidikan minimal SMA/Sederajat
  • Usia maksimal 45 tahun
  • Diutamakan berdomisili di wilayah Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan  Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa tengah, DIY Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan tengah, Kalimantan Selatan, Sulawesi Tenggara, Maluku Utara, Papua, Papua Barat Daya dan Papua Pegunungan
  • Memiliki kendaraan bermotor roda 2 dengan Surat Izin Mengemudi (SIM) yang aktif
  • Mengikuti sosialisasi updating

2. Koordinator Kabupaten

Persyaratan umum:

  • Berkewarganegaraan Indonesia;
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
  • Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
  • Lokasi penempatan di Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Sulawesi Tenggara, Maluku Utara, Papua, Papua Barat Daya dan Papua Pegunungan dan bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
  • Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN) atau Honorer di instansi pemerintahan;
  • Memiliki pengalaman dalam melakukan riset berskala nasional;
  • Tidak sedang menjalankan pendidikan formal;
  • Bersedia berada di lapangan selama pengumpulan data;
  • Sehat jasmani dan rohani yang dibuktikan dengan surat keterangan sehat dari dokter;
  • Memiliki kartu BPJS Kesehatan atau asuransi kesehatan lainnya;
  • Memiliki laptop dan smartphone dengan sistem operasi berbasis Android ;
  • Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi di Jakarta;
  • Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 22 Austus 2024.

Persyaratan Khusus:

  • Pendidikan minimal S1 Jurusan Gizi;
  • Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerja dalam tim;
  • Memiliki kemampuan teknis, manajemen dan leadership yang baik

3. Koordinator Provinsi

Persyaratan umum:

  • Berkewarganegaraan Indonesia;
  • Lokasi penempatan di Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Kep Bangka Belitung, Kep Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa tengah, DIY Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat , Kalimantan Barat , Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan , Sulawesi Tenggara, Maluku Utara, Papua, Papua Barat Daya dan Papua Pegunungan dan bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
  • Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
  • Hanya yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi di Jakarta;
  • Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN) atau Honorer di instansi pemerintahan
  • Memiliki pengalaman dalam melakukan riset berskala nasional
  • Tidak sedang menjalankan pendidikan formal
  • Bersedia berada di lapangan selama pengumpulan data
  • Memiliki kartu BPJS Kesehatan atau asuransi kesehatan lainnya
  • Memiliki laptop dan smartphone dengan sistem operasi berbasis Android
  • Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 22 Agustus 2024

Persyaratan:

  • Pendidikan Minimal S1 semua jurusan ;
  • Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerja dalam tim
  • Memiliki kemampuan teknis, manajemen dan leadership
  • Diutamakan memiliki pengalaman pernah menjadi penanggungjawab provinsi atau penanggungjawab kabupaten/kota
  • Berpengalaman dalam riset skala nasional.

4. Petugas Enumerator Pengumpul Data

Persyaratan umum:

  • Berkewarganegaraan Indonesia;
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
  • Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
  • Lokasi penempatan di Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Sulawesi Tenggara, Maluku Utara, Papua, Papua Barat Daya dan Papua Pegunungan dan bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
  • Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN) atau Honorer di instansi pemerintahan;
  • Memiliki pengalaman dalam melakukan riset berskala nasional;
  • Tidak sedang menjalankan pendidikan formal;
  • Bersedia berada di lapangan selama pengumpulan data;
  • Sehat jasmani dan rohani yang dibuktikan dengan surat keterangan sehat dari dokter;
  • Memiliki kartu BPJS Kesehatan atau asuransi kesehatan lainnya;
  • Memiliki laptop dan smartphone dengan sistem operasi berbasis Android ;
  • Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi di Jakarta;
  • Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 22 Austus 2024.

Persyaratan Khusus:

  • Pendidikan minimal D3 Gizi
  • Usia maksimal 35 tahun;
  • Diutamakan berdomisili di wilayah Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Sulawesi Utara, Maluku Utara, Papua, Papua Barat Daya dan Papua Pegunungan;
  • Memiliki kendaraan bermotor roda 2 dengan Surat Izin Mengemudi (SIM) C yang aktif.

5. Information Technology Officer

Persyaratan umum:

  • Berkewarganegaraan Indonesia;
  • Lokasi penempatan di Bandar Lampung ;
  • Bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
  • Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
  • Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi;
  • Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 15 Agustus 2024.

Persyaratan:

  • Pendidikan S1 Jurusan Komputer;
  • IPK minimal 3.00;
  • Usia maksimal 40 tahun pada saat mengajukan surat lamaran;
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 1 (satu) tahun di bidang Information Technology;
  • Memiliki pengetahuan terkait troubleshoot masalah hardware, jaringan softwareaplikasi, database dan supporting server;
  • Memahami basic software Windows, Office, Google work, Microsoft, Onedrive;
  • Memahami aplikasi visualisasi data seperti tableau/power BI menjadi nilai tambah.

Tata Cara Melamar

Jika anda berminat , Silahkan klik tautan dibawah untuk mendaftar secara online :


PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun