Lowongan Kerja PT SiCepat Ekspres Indonesia

Lowongan Kejra PT SiCepat Ekspres Indonesia

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker D3Loker D3
  • Pendidikan:
    Tidak diketahui
PT SiCepat Ekspres Indonesia adalah perusahaan ekspedisi yang berdiri sejak tahun 2014, dimana pengiriman 15Jam Sampai untuk wilayah Jabodetabek dan Bandung serta pengiriman 1hari Sampai untuk kota besar seluruh wilayah Indonesia merupakan focus utama dalam pelayanannnya. Berbasis sistem teknologi terkini, SiCepat Ekspres mempunyai cabang dan gerai yang tersebar di seluruh kota di Indonesia, mempunyai slogan Ketika Semua Jadi Mudah, dimana SiCepat Ekspres menjawab segala kebutuhan dan keinginan pelaku bisnis e-commerce. Berikut ini adalah Lowongan Kerja SiCepat Jakarta Pusat.
 
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT SiCepat Ekspress Indonesia Terbaru


1. Supervisor Startegic Community

Deskripsi Pekerjaan :

  • Membuat, mengontrol dan memonitor driver retention program
  • Membuat, mengontrol dan memonitor gimmifaction program
  • Membuat dan mengelola semua communication pack yang akan disebarluaskan ke para driver
  • Kolaborasi dengan partner Management terkait kebijakan yang berhubungan dengan driver

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3 semua jurusan
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1-2 tahun di scope fungsi serupa
  • Terbiasa bekerja menggunakan multi media sosial
  • Mampu mengolah konten gambar (Photoshop, AI, dll)
  • Kemampuan budgeting terkait program
  • Penempatan Ir, H. Juanda, Jakarta Pusat

2. Supervisor Field Community

Deskripsi Pekerjaan :

  • Mengelola grup komunitas Driver baik online (sosmed grup) maupun offline (Kodar)
    Visit berkala ke kantor komunitas driver untuk memonitor dan mendapatkan feedback terkait suggestion dari driver
  • Support team CT & Fraud dalam hal eskalasi case terkait driver
  • Support offline training (on the spot) baik dalam hal sosialisasi kebijakan baru ataupun refreshment informasi

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3 semua jurusan
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1-2 tahun di scope fungsi serupa
  • Mampu membuat report hasil onsite
  • Terbiasa komunikasi dan diskusi langsung dengan team lapangan
  • Mampu bekerjasama dengan eksternal affair
  • Penempatan Ir, H. Juanda, Jakarta Pusat

Tata Cara Melamar

Jika Anda memenuhi kualifikasi lowongan kerja SiCepat Jakarta Pusat silakan kirimkan CV, melalui email ke :

Email : yogipangestu@sicepat.com
Subject : SPV Field Community / SPV Strategic Community

Hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Selama proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun

Share :

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun