Lowongan Kerja PT Salim Ivomas Pratama Tbk

Lowongan Kerja PT Salim Ivomas Pratama Tbk (Bimoli Manufacturing)

  • Tanggal Posting:
  • Kategori:
    Loker S1Loker S1
  • Pendidikan:
    Tidak diketahui

PT Salim Ivomas Pratama Tbk (Bimoli Manufacturing) adalah perusahaan dalam Indofood Sukses Makmur yang bergerak dalam bidang agribisnis, terutama dalam pengolahan kelapa sawit. SIMP merupakan salah satu grup agribisnis terbesar nasional, dengan usaha yang terintegrasi vertikal dari penelitian dan pengembangan, pemuliaan benih bibit, pembudidayaan dan pengolahan kelapa sawit hingga produksi serta pemasaran produk minyak goreng, margarin dan shortening. Berikut ini Lowongan Kerja PT Salim Ivomas Pratama Tbk (Bimoli Manufacturing).

Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.

Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.

Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.

Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Salim Ivomas Pratama Tbk (Bimoli Manufacturing)


1. Asisten Pabrik (APB)

Kualifikasi :

  • Pria
  • Usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan S1 Teknik Elektro Arus Kuat/ Teknik Mesin/ Kimia/ Industri
  • IPK Minimal 2,8

2. Kepala Administrasie (KASIE)

Kualifikasi :

  • Pria
  • Usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan S1 Manajemen/ Akuntansi
  • IPK minimal 2,8
  • Mampu mengoperasikan Ms Office (Word, Excel, Power Point)

3. Asisten Traksi (TRAKSI)

Kualifikasi :

  • Pria
  • Usia makimal 28 tahun
  • Pendidikan D4/ S1 Teknik Mesin
  • IPK minimal 2,8
  • Mampu melakukan perbaikan baik kendaraan bermotor ataupun alat berat
  • Memiliki pengalalaman di otomotif dan alat berat lebih disukai

Kualifikasi Umum :

  • Fresh Graduate/ Pengalaman 1 tahun
  • Memiliki daya juang yang tinggi dan good interpersonal skills
  • Telah menjalani vaksin Covid-19 dosis ke-2
  • Terdaftar sebagai peserta BPJS Kesehatan
  • Bersedia mengikuti program training dan ikatan dinas
  • Bersedia ditempatkan di Lokasi Perkebunan di seluruh wilayah Perusahaan

Berkas-berkas :

  • CV
  • Ijazah
  • Transkip Nilai
  • Pas foto terbaru
  • Bukti Vaksin kedua

Tata Cara melamar :

Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan atas, silahkan  kirimkan berkas lamaran lengkap melalui email dibawah ini :

Email : simp.careerplant@simp.co.id
Subject : Nama_Posisi

Disclaimer:

  • Dalam proses tahapan pemanggilan, tahap seleksi, sampai tahap penerimaan karyawan, SIMP tidak pernah bekerjasama denga pihak lain diluar perusahaan dan tidak akan memungut biaya dalam bentuk apapun, baik itu biaya transportasi, akomodasi, biaya tes atau biaya-biaya lainnya.
  • Komunikasi resmi mengenai tahapan dan hasil seleksi hanya disampaikan melalui telepon atau melalui alamat email recruiter kami.
Share :

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun