- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker SMA/SMKLoker SMA/SMK - Pendidikan:
SMA/SMK - Penempatan:
Balikpapan, Banjarmasin
PT Tri Adi Bersama (Anteraja) merupakan sebuah perusahaan multinasional yang bermarkas di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada bulan Maret 2019. Perusahaan ini umumnya bergerak di bidang logistik. Pada tahun 2020, Anteraja menargetkan volume pengiriman barang sebanyak 18-20 paket. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Tri Adi Bersama (Anteraja).
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Lowongan Kerja PT Tri Adi Bersama (Anteraja)
1. Staging Strore Leader
Tugas dan Tanggung Jawab :
- Melakukan monitoring SLA pickup maupun delivery yang ada di taks list
- Memastikan keberadaan seluruh parcel yang masuk dan keluar sesuai staging tersebut
- Memastikan seluruh Satria menjalankan prosedur dan peraturan, memantau produktifitas satria dan memastikan kinerja tim staging
Kualifikasi :
- Minimal SMA/SMK Sederajat
- Minimal 2 tahun diosisi yang sama atau team leader yang sudah bisa memimpin minimal 10 orang
- Dapat mengoeprasikan Microsoft Office
- Menguasai cara membuat report harian
- Penempatan Balikpapan
- Subject Email : SSL Balikpapan-Nama
2. Operator Flagship
Tugas dan Tanggung Jawab :
- Menghandle serah terima paket
- Menghandle complain paket
- Menghandle operasional flagship
Kualifikasi :
- Pria/Wanita WNI, usia maksimal 35 tahun
- Minimal lulusan SMA/SMK Sederajat, diutamakan berpengalaman 1 tahun sebagai Customer Service
- Memiliki komunikasi dan koordinasi yang baik
- Ramah, Super dan mudah beradaptasi
- Bersedia bekerja di hari sabtu atau di tanggal merah
- Penempatan Banjarmasin
- Subject Email : OF BJM-Nama
Keuntungan :
- Imbal jasa sesuai absen
- BPJS Kesehatan
BPJS Ketenagakerjaan
Tata Cara melamar :
Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan atas, silahkan kirimkan berkas lamaran lengkap melalui Email dibawah ini :
Email : sandy.pradana@anteraja.id
Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun