- Tanggal Posting:
- Kategori:
Loker BUMNLoker BUMN - Pendidikan:
D3, S1 - Penempatan:
Seluruh Indonesia - Batas Akhir:
1 April 2024
Perusahaan Listrik Negara (disingkat PLN) atau nama resminya adalah PT PLN (Persero) adalah sebuah BUMN yang mengurusi semua aspek kelistrikan yang ada di Indonesia. Direktur Utamanya adalah Sofyan Basir (sebelumnya adalah Direktur Utama Bank Rakyat Indonesia), menggantikan Nur Pamudji. Berawal di akhir abad 19, bidang pabrik gula dan pabrik ketenagalistrikan di Indonesia mulai ditingkatkan saat beberapa perusahaan asal Belanda yang bergerak di bidang pabrik gula dan pebrik teh mendirikan pembangkit tenaga lisrik untuk keperluan sendiri. Berikut ini adalah Lowongan Kerja atau Rekrutmen BUMN PT Perusahaan Listrik Negara (Persero).
Hal yang Harus Kamu Lakukan Sebelum Melamar Kerja, Sebelum Anda melamar pekerjaan baik secara online maupun datang langsung ke perusahaan yang ingin dilamar, Anda tentunya harus menyiapkan berkas persyaratan terlebih dahulu. Dengan memahami cara melamar pekerjaan yang benar, peluang untuk diterima juga semakin tinggi.
Tidak hanya persiapan dokumen saja, Anda juga harus menyiapkan mental untuk menghadapi serangkaian tahapan seleksi untuk bisa diterima di perusahaan tersebut. Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui cara melamar kerja.
Cara Melamar Pekerjaan yang Baik dan Benar, Bagi Anda yang akan melamar pekerjaan, Anda pasti berharap agar bisa diterima, bukan? Untuk membuat HRD terkesan, Anda harus memiliki strategi yang baik. Berikut ini cara melamar pekerjaan yang baik dan benar agar peluang Anda untuk diterima semakin tinggi.
Satu: Cari Informasi Tentang Perusahaan, Dua: Siapkan Dokumen Persyaratan yang Dibutuhkan, Tiga: Gunakan Alamat Email yang Benar, Empat: Pilih Divisi atau Bidang Pekerjaan yang Sama, Lima: Jangan Terlalu Sering Berganti Pekerjaan. Sebelum melamar pekerjaan, sebaiknya persiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan. Jangan lupa persiapkan fisik dan mental Anda dalam mengikuti setiap tahapan seleksi pekerjaan.
Rekrutmen BUMN PT Perusahaan Listrik Negara (Persero)
Saat ini PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) memberikan kesempatan untuk bergabung bersama dengan Posisi Sebagai Berikut :
1. Junior Technician Operasi, Maintenance Sistem Transmisi dan Distribusi Tenaga Listrik
Kualifikasi :
- Pendidikan Diploma III
- Terbuka Untuk Fresh Graduate
- Minimum IPK : 3.00
- Usia maksimal : 27 tahun
- Jeni kelamin : Laki-laki
- Status Pegawai : Pegawai Tetap
- Operasi, Maintenance Sistem Transmisi dan Distribusi Tenaga Listrik
- Bersedia ditempatkan diseluruh unit PT PLN (Persero)
- Jurusan yang dibutuhkan : Teknik Elektro Tenaga Listrik, Teknik Elektronika Instrumentasi
2. Officer Marketing dan pengelolaan Pelanggan
Kualifikasi :
- Pendidikan S1-Perguruan Tinggi/Diploma IV
- Terbuka Untuk Fresh Graduate
- Minimum IPK : 3.00
- Usia maksimal : 30 tahun
- Jeni kelamin : Laki-laki/Perempuan
- Status Pegawai : Pegawai Tetap
- Marketing dan pengelolaan Pelanggan
- Bersedia ditempatkan diseluruh unit PT PLN (Persero)
- Jurusan yang dibutuhkan : Manajemen Bisnis, Manajemen Administrasi Niaga
3. Officer Pengelolaan Akuntansi
Kualifikasi :
- Pendidikan S1-Perguruan Tinggi/Diploma IV
- Terbuka Untuk Fresh Graduate
- Minimum IPK : 3.00
- Usia maksimal : 30 tahun
- Jeni kelamin : Laki-laki/Perempuan
- Status Pegawai : Pegawai Tetap
- Pengelolaan Akuntansi
- Bersedia ditempatkan diseluruh unit PT PLN (Persero)
- Jurusan yang dibutuhkan : Akuntansi
4. Technician Pengelolaan Proyek
Kualifikasi :
- Pendidikan S1-Perguruan Tinggi/Diploma IV
- Terbuka Untuk Fresh Graduate
- Minimum IPK : 3.00
- Usia maksimal : 30 tahun
- Jeni kelamin : Laki-laki/Perempuan
- Status Pegawai : Pegawai Tetap
- Pengelolaan Proyek
- Jurusan yang dibutuhkan : Teknik Sipil
- Bersedia ditempatkan diseluruh unit PT PLN (Persero)
5. Technician Pengelolaan Operasi, Pemeliharaan dan Manajemen Mesin
Kualifikasi :
- Pendidikan S1-Perguruan Tinggi/Diploma IV
- Terbuka Untuk Fresh Graduate
- Minimum IPK : 3.00
- Usia maksimal : 30 tahun
- Jeni kelamin : Laki-laki/Perempuan
- Status Pegawai : Pegawai Tetap
- Pengelolaan Operasi, Pemeliharaan dan Manajemen Mesin
- Bersedia ditempatkan diseluruh unit PT PLN (Persero)
- Jurusan yang dibutuhkan : Teknik Mesin
Jika anda berminat , Silahkan klik tautan dibawah untuk mendaftar secara online :
Periode Rekrutmen 23 Maret – 1 April 2024
PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerind.id tidak dipungut biaya apapun